Top Songs By Mulan Jameela
Similar Songs
Credits
PERFORMING ARTISTS
Mulan Jameela
Performer
Ahmad Dhani
Synthesizer
Wawan TMG
Guitar
Agung Dewa
Drums
Ari Ahmad
Vocals
COMPOSITION & LYRICS
Ahmad Dhani
Composer
PRODUCTION & ENGINEERING
Ahmad Dhani
Producer
Don I Bart
Mastering Engineer
Arnel Affandi
Producer
Lyrics
[Verse 1]
Otakmu sexy itu terbukti
Dari caramu memikirkan aku
Matamu sexy itu terbukti
Dari caramu menatap aku
[PreChorus]
Aku seperti ada
Di dalam penjara cintamu
[Verse 2]
Hidungmu sexy itu terbukti
Dari caramu cium pipiku
Bibirmu sexy itu terbukti
Dari caramu sebut namaku
[PreChorus]
Aku seperti ada
Di dalam penjara cintamu
[Chorus]
Kamulah makhluk Tuhan
Yang tercipta yang paling sexy
Cuma kamu yang bisa
Membuatku terus menjerit
[Verse 3]
Hatimu sexy itu terbukti
Dari caramu memeluk hatiku
Jantungmu sexy itu terbukti
Dari caramu cemburu padaku
[PreChorus]
Aku seperti ada
Di dalam penjara cintamu
[Chorus]
Kamulah makhluk Tuhan
Yang tercipta yang paling sexy
Cuma kamu yang bisa
Membuatku terus menjerit
[Bridge]
Kamulah makhluk Tuhan paling sexy
Yang paling sexy, sexy sekali
Kamulah makhluk Tuhan
Yang paling sexy dan
Paling asik dan paling manis
Yang hidup di dunia
Kamulah makhluk Tuhan
Yang paling seksi sedunia, ha
[Chorus]
Kamulah makhluk Tuhan
Yang tercipta yang paling sexy
Cuma kamu yang bisa
Membuatku terus menjerit
[Chorus]
Kamulah makhluk Tuhan
Yang tercipta yang paling sexy
Cuma kamu yang bisa
Membuatku terus menjerit
Written by: Dhani Ahmad Prasetyo