Credits
PERFORMING ARTISTS
jsprgry
Performer
COMPOSITION & LYRICS
Jasper Grey Clarence
Songwriter
Lyrics
Ternyata t'lah setahun kita asing
Kau dan aku kini telah berpaling
Kita berdua jalani masing-masing
Namun aku merindu paling
Tapi aku mendengar khabar angin
Entah dari mana, yang kau telah berpunya
Ceritakan padaku, siapa di hatimu?
Apa dia lucu dan ideal mu?
Adakah dia penghapus airmata mu?
Disaat kau sedang sedih dan pilu
Jika benar semua itu, ku bahagia untukmu
Engkau telah temukan orang yang terbaik untukmu
Kerna, dulu aku tak begitu
Kini ku hanya mendukungmu dari jauh
(Instrumental)
Ohhh, kini kita berubah asing
Kita jalani hidup masing-masing
Sempat ku mendengar kata mereka
Tentang bagaimanakah keadaanmu
Ternyata itu bukan khabar angin
Yang mereka bilang
Yang kau telah berpunya
Ceritakan padaku, siapa di hatimu?
Apa dia lucu dan ideal mu?
Adakah dia penghapus airmata mu?
Disaat kau sedang sedih dan pilu
Jika benar semua itu, ku bahagia untukmu
Engkau telah temukan orang yang terbaik untukmu
Kerna, dulu aku tak begitu
Kini ku hanya mendukungmu dari jauh
Tak seharusnya ku melepaskanmu
Kerna amarah, mengawal emosiku
Kini tak mudah untuk aku
Berkomunikasi denganmu
Ceritakan padaku, siapa di hatimu?
Apa dia lucu dan ideal mu?
Adakah dia penghapus airmata mu
Disaat kau sedang sedih dan pilu
Jika benar semua itu, ku bahagia untukmu
Engkau telah temukan orang yang terbaik untukmu
Kerna, dulu aku tak begitu
Kini ku hanya mendukungmu dari jauh
Lyrics powered by www.musixmatch.com