Credits
PERFORMING ARTISTS
Slank
Performer
COMPOSITION & LYRICS
Slank
Composer
Bimbim
Composer
Lyrics
Tapi tolong jangan ada lagi cekal-mencekal kayak gini
Jegal-menjegal kayak dulu lagi
Biar Slank atau band-band yang lain dari Indonesia bisa tour
Bisa show, bisa ketemu kalian, bisa ketemu fans-nya
Peace (peace)
Cekal, dicekal, kritik beda pendapat
Cekal, dicekal, kita dianggap biang rusuh
Kami juga punya ide
Kalian semua pasti punya ide
Musyawarah mufakat
Musyawarah mufakat
Musyawarah mufakat
Musyawarah untuk mufakat
Woi, bener nggak sih? (Benar)
Asyik, terima kasih
Cekal, dicekal, kebebasannya enggak bebas
Cekal, dicekal, soal yang nggak perlu
Kami pasti tanggung jawab
Kalian nggak perlu curiga
Musyawarah mufakat
Musyawarah mufakat
Musyawarah mufakat
Musyawarah untuk mufakat
Yeah, yeah, yeah
Hu-hu
Writer(s): Composer Author Unknown, Burman Siburian Parlin, Bongky Ismail
Lyrics powered by www.musixmatch.com